
Otak adalah salah satu bagian tubuh terpenting. Tidak diragukan lagi, karena otak sebagai pusat pengendali dari tubuh, seperti motherboard dan software yang ada dalam komputer. Jika bagian otak ada yang salah, maka akan terjadi ketidak normalan pada bagian tubuh atau tingkah laku, bahkan bisa timbul pneyakit. Jika otak mati, maka tubuh juga ikut. Oleh karena begitu pentingnya otak ini, maka sebaiknya menjaga betul bagian tubuh yang satu ini. Bisa dengan melatih otak untuk berpikir kritis atau melakukan olahraga ringan yang mampu mengaktifkan fungsi otak secara maksimal. Selain itu, bisa juga dengan menjaga asupan otak dengan makanan dan minuman berikut ini.
Wortel merupakan salah satu makanan yang memiliki banyak manfaat. Jika dijadikan sebagai masker maka mampu membuat kulit lebih cerah Nah, jika dimakan juga memiliki fungsi tertentu, yang salah satunya adalah menjaga otak dari cedera radang otak. Hal ini tidak lain berkat zat liteolin yang ada dalam wortel. Untuk itu sebaiknya mulai saat ini sering mengkonsumsi wortel.
Bayam juga salah satu makanan yang sangat bagus untuk tubuh. Kandungan vitamin C dan vitamin E dalam bayam ternyata mampu menjaga otak agar tidak pikun. Selain itu, bayam juga mudah didapatkan dan bisa dimakan dalam berbagai bentuk olahan, misalnya sayur, keripik, atau jus.
Sudah tidak diragukan lagi jika jenis makanan yang satu ini mampu mengisi asupan tubuh yang kosong, dengan berbagai protein dan kandungan yang snagat berguna bagi tubuh. Khususnya juga bagi otak. Otak sangat memerlukan DHA, EPA yang hanya bisa didapatkan dari asupan makanan, karena tubuh tidak bisa memproduksi sendiri ini. Sementara itu ikan seperti salmon, sarden memiliki kandungan DHA dan EPA yang tinggi, yang menjaga otak agar tidak cepat pikun dan bahkan terkena Alzheimer.
Alpukat merupakan salah satu buah yang kaya akan gizi. Kandungan vitamin e, c dan antioksidan ternyata mampu mengurangi resiko terkena Alzheimer pada otak. Apalagi alpukat sangat mudah dikonsumsi dan enak juga.

Nah itu tadi artikel mengenai makanan dan minuman yang bisa menjaga asupan pada otak.
Tips 11 Nov 2023
Fungsi Memasang Kaca Film Mobil Bagi Penggunannya
Munculnya kaca film Solar Gard di Indonesia pada tahun 90’an tepatnya 1995. Solar Gard diproduksi pertama kali di Perancis oleh Saint Gobain. Kemudian
Tips 26 Maret 2025
Website Tidak Muncul di Mesin Pencari: 10 Kesalahan Umum yang Harus Dihindari
Bagi pemilik website, salah satu tujuan utama adalah agar situs mereka muncul di mesin pencari. Namun, tidak jarang kita menemui situasi di mana website tidak
Tips Sukses 22 Maret 2025
Bank Soal UTUL UGM 2026: Materi Terlengkap dan Terupdate
Ujian Tulis Universitas Gadjah Mada (UTUL UGM) merupakan salah satu jalur seleksi yang banyak digunakan untuk masuk ke salah satu universitas terkemuka di
Sharing 9 Maret 2025
Keanekaragaman Biota Laut dan Peranannya dalam Ekosistem Laut
Biota laut merujuk pada semua organisme hidup yang terdapat di lingkungan laut, mulai dari organisme mikroskopis hingga hewan besar seperti paus. Dilansir dari
Sharing 13 Okt 2024
Lombok Rent Car, Layanan Sewa Mobil dan Paket Wisata dengan Harga Terjangkau
Lombok Rent Car merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang Tour dan Transport di Pulau Lombok, Lombok Rent Car adalah penyedia jasa sewa mobil
Pendidikan 24 Maret 2025
Syarat Masuk Kedinasan POLRI: 5 Persiapan Penting Agar Tidak Gagal Seleksi
Menjadi anggota kepolisian adalah cita-cita banyak orang di Indonesia. Syarat masuk Kedinasan POLRI membutuhkan banyak persiapan dan ketekunan agar bisa lolos