RajaKomen
Ingin Terhindar dari Pikun dan Penyakit Otak Lainnya, Cukupi Asupan dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Ingin Terhindar dari Pikun dan Penyakit Otak Lainnya, Cukupi Asupan dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Admin
26 Jul 2018
Dibaca : 914x

Otak adalah salah satu bagian tubuh terpenting. Tidak diragukan lagi, karena otak sebagai pusat pengendali dari tubuh, seperti motherboard dan software yang ada dalam komputer. Jika bagian otak ada yang salah, maka akan terjadi ketidak normalan pada bagian tubuh atau tingkah laku, bahkan bisa timbul pneyakit. Jika otak mati, maka tubuh juga ikut. Oleh karena begitu pentingnya otak ini, maka sebaiknya menjaga betul bagian tubuh yang satu ini. Bisa dengan melatih otak untuk berpikir kritis atau melakukan olahraga ringan yang mampu mengaktifkan fungsi otak secara maksimal. Selain itu, bisa juga dengan menjaga asupan otak dengan makanan dan minuman berikut ini.

  • Wortel

Wortel merupakan salah satu makanan yang memiliki banyak manfaat. Jika dijadikan sebagai masker maka mampu membuat kulit lebih cerah Nah, jika dimakan juga memiliki fungsi tertentu, yang salah satunya adalah menjaga otak dari cedera radang otak. Hal ini tidak lain berkat zat liteolin yang ada dalam wortel. Untuk itu sebaiknya mulai saat ini sering mengkonsumsi wortel.

  • Bayam

Bayam juga salah satu makanan yang sangat bagus untuk tubuh. Kandungan vitamin C dan vitamin E dalam bayam ternyata mampu menjaga otak agar tidak pikun. Selain itu, bayam juga mudah didapatkan dan bisa dimakan dalam berbagai bentuk olahan, misalnya sayur, keripik, atau jus.

  • Ikan

Sudah tidak diragukan lagi jika jenis makanan yang satu ini mampu mengisi asupan tubuh yang kosong, dengan berbagai protein dan kandungan yang snagat berguna bagi tubuh. Khususnya juga bagi otak. Otak sangat memerlukan DHA, EPA yang hanya bisa didapatkan dari asupan makanan, karena tubuh tidak bisa memproduksi sendiri ini. Sementara itu ikan seperti salmon, sarden memiliki kandungan DHA dan EPA yang tinggi, yang menjaga otak agar tidak cepat pikun dan bahkan terkena Alzheimer.

  • Alpukat

Alpukat merupakan salah satu buah yang kaya akan gizi. Kandungan vitamin e, c dan antioksidan ternyata mampu mengurangi resiko terkena Alzheimer pada otak. Apalagi alpukat sangat mudah dikonsumsi dan enak juga.

Nah itu tadi artikel mengenai makanan dan minuman yang bisa menjaga asupan pada otak.

Baca Juga:
Update Terbaru Algoritma Adsense Facebook: Apa yang Berubah?

Tips 16 Maret 2025

Update Terbaru Algoritma Adsense Facebook: Apa yang Berubah?

Dalam dunia digital yang senantiasa berubah, platform seperti Facebook terus berupaya meningkatkan cara mereka menghubungkan pengiklan dengan audiens. Salah

Say No to Valentine !!!

Sharing 14 Feb 2017

Say No to Valentine !!!

Say No to Valentine !!! - Valentine's day atau hari kasih sayang biasa dirayakan setiap tanggal 14 februari. Valentine's day bermula dari kepercayaan

Sekarang Beli Backlink PBN Tak Perlu Mahal – Mahal, kan Sudah Ada Rajabacklink.com

Tips 21 Feb 2020

Sekarang Beli Backlink PBN Tak Perlu Mahal – Mahal, kan Sudah Ada Rajabacklink.com

Apakah anda sudah pernah dengan tentang PBN? PBN sendiri adalah singkatan dari Private Blog Network dan ini merupakan bukan hal yang baru dalam dunia SEO. Jika

Pemasaran UKM Menggunakan Instagram Dapat Mendorong Peningkatan Penjualan

Bisnis 21 Jun 2024

Pemasaran UKM Menggunakan Instagram Dapat Mendorong Peningkatan Penjualan

Pemasaran UKM (Usaha Kecil Menengah) merupakan bagian penting dari strategi bisnis untuk meningkatkan daya saing dan penetrasi pasar. Dalam era digital seperti

10 Quote Dalam Film Yang Paling Berkesan

Sharing 21 Jul 2020

10 Quote Dalam Film Yang Paling Berkesan

Film merupakan bentuk perwujudan dari komunikasi visual yang menampilkan audio dan gambar hidup yang menakjubkan. Banyak film yang menampilkan quote atau

Resep Jamu Pegal Linu untuk Asam Urat dan Nyeri Sendi

Sharing 29 Okt 2023

Resep Jamu Pegal Linu untuk Asam Urat dan Nyeri Sendi

Banyak sekali jamu tradisional yang cocok untuk mengatasi pegal linu karena Indonesia kaya sekali akan tanaman obat yang kaya akan senyawa antioksidan dan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
hijab
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved