rajabacklink
Cara Menumis Kangkung Agar Tetap Hijau dengan 1 Bahan

Cara Menumis Kangkung Agar Tetap Hijau dengan 1 Bahan

Admin
10 Maret 2025
Dibaca : 77x

Kangkung menjadi salah satu sayur paling sehat dan mudah diolah karena kaya nutrisi dan serat sehingga sangat baik dalam menurunkan kolesterol, melancarkan pencernaan, memberi asupan antioksidan bahkan menjaga gula darah, terutama jika dimasak dengan cara direbus.

Tapi terkadang ketika merebus kangkung, orang merasa kangkung menjadi berubah warna menjadi kecokelatan atau kehitaman. Itu menjadikan kangkung kurang menarik untuk disantap dan dinikmati, padahal sebenarnya cukup mudah merebus kangkung agar tetap hijau dan tidak berubah warna kecokelatan. Jika ingin merebus kangkung agar tetap hijau, yang dibutuhkan hanya tambahan satu bahan, yaitu garam. Ini dia caranya.

Bahan dan Cara Merebus Kangkung

Bahan :

2 ikat kangkung
1 sdt garam
air secukupnya

Cara merebus kangkung :

1.Siangi dan potong-potong kangkung. Cuci bersih. 
2.Siapkan panci agak besar. Rebus air secukupnya hingga mendidih.
3.Masukkan garam, aduk hingga larut. 
4.Masukkan kangkung, aduk rata hingga kangkung terendam air. 
5.Rebus hingga cukup empuk, sambil sesekali diaduk agar matangnya merata dan bagian atasnya tidak kering karena naik ke atas permukaan.
6.Tiriskan dan siap disajikan.

Kangkung juga bisa dibilas sebentar dengan air dingin jika ingin menghentikan proses pemasakannya karena sisa suhu panas dari air rebusan. Tapi tidak dibilas juga tidak masalah. Kangkung rebus yang empuk siap dinikmati dan warnanya masih hijau segar.

Berita Terkait
Baca Juga:
Tryout dan Analisis: Persiapan Optimal Menghadapi Tryout Online Laboratorium Klinik Dasar

Pendidikan 13 Jun 2025

Tryout dan Analisis: Persiapan Optimal Menghadapi Tryout Online Laboratorium Klinik Dasar

Dalam dunia pendidikan, persiapan menghadapi ujian atau tryout menjadi hal yang penting dilakukan untuk mencapai hasil yang memuaskan. Salah satu jenis ujian

Makanan Tinggi Kolesterol yang Harus Dihindari Penderita Kolesterol

Kesehatan 13 Nov 2023

Makanan Tinggi Kolesterol yang Harus Dihindari Penderita Kolesterol

Makanan yang sehat juga akan memberikan dampak yang sehat pada tubuh apalagi saat ini banyak sekali makanan yang muncul dengan penyajian yang sangat cepat

biologi

Pendidikan 19 Maret 2025

5 Mitos Soal Biologi SMA yang Wajib Kamu Tahu (Jangan Sampai Ketipu!)

Biologi SMA merupakan salah satu mata pelajaran yang sangat penting dalam kurikulum pendidikan di Indonesia. Di dalamnya terkandung banyak konsep dan teori

Lokasi Kampus IPDN: Daya Tarik dan Fasilitas yang Menjadi Pilihan Utama

Pendidikan 20 Apr 2025

Lokasi Kampus IPDN: Daya Tarik dan Fasilitas yang Menjadi Pilihan Utama

Lokasi Kampus IPDN (Institut Pemerintahan Dalam Negeri) terletak di Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, yang menjadi salah satu daya tarik tersendiri bagi calon

Keuntungan Menggunakan Layanan Sewa Mobil Bulanan

Sharing 17 Jul 2022

Keuntungan Menggunakan Layanan Sewa Mobil Bulanan

Sewa mobil bulanan adalah salah satu layanan yang disediakan oleh tempat penyewaan mobil. Biasanya paket sewa mobil bulanan ini akan dipilih jika mebutuhkan

Waspadai Kanker Serviks

Kesehatan 16 Mei 2018

Waspadai Kanker Serviks

Waspadai Kanker Serviks. Kanker serviks adalah kanker yang muncul pada leher rahim wanita. Leher rahim sendiri berfungsi sebagai pintu masuk menuju

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2025 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2025
All rights reserved