hijab
Gunakan Perawatan Kulit Berjerawat Menggunakan Buah-buahan Ini

Gunakan Perawatan Kulit Berjerawat Menggunakan Buah-buahan Ini

Admin
6 Maret 2025
Dibaca : 282x

Munculnya jerawat pada wajah terlebih jika dalam jumlah yang banyak akan sangat mengganggu penampilan dan tidak jarang membuat orang menjadi stress. Jerawat memang menjadi masalah serius terutama bagi yang memiliki jenis kulit berminyak dan sensitif serta mereka yang masih dalam usia remaja dan puber.

Banyak hal dilakukan sebagai usaha perawatan kulit jerawat tak jarang dengan biaya yang mahal tapi tidak semuanya mendatangkan hasil yang maksimal bagi kulit. Yang ada orang akan menjadi semakin stress dan justru jerawat yang muncul akan semakin banyak.

Kalau kamu sudah banyak melakukan perawatan kulit dan jerawat masih saja datang mungkin saatnya kamu mencoba menggunakan bahan alami yaitu buah-buahan untuk mengusir jerawat dari wajahmu. Jenis buah-buahan apa saja yang bisa digunakan sebagai bahan perawatan kulit jerawat, simak daftarnya berikut ini.

Buah-Buahan Yang Bisa Menghilangkan Jerawat

Alpukat

Buah alpukat memiliki kandungan vitamin E yang cukup tinggi. Vitamin E ini merupakan mineral penting yang mengandung tokoferol yang sangat dibutuhkan dalam proses regenerasi kulit. Caranya adalah dengan mencampur alpukat yang telah dihaluskan dengan madu.

Atau bisa juga dengan alpukat saja tanpa dicampur dengan apapun dan gunakan sebagai masker pada wajah. Alpukat efektif dalam menyembuhkan dan menghilangkan bekas jerawat pada kulit dan wajah karena kandungan hidrogen peroksida didalamnya yang bersifat sebagai agen anti bakteri. Cara perawatan kulit jerawat dengan alpukat dan madu ini hasilnya bisa diperoleh dengan lebih cepat.

Lemon

Buah lemon juga bisa digunakan untuk merawat kulit yang berjerawat. Kandungan zat aktif asam askorbat dalam buah lemon efektif digunakan untuk mengurangi peradangan termasuk jerawat. Selain itu buah lemon juga bisa membersihkan kotoran yang menyumbat pori-pori sehingga jerawat akan sulit untuk muncul. Kandungan vitamin C pada lemon juga sangat baik dalam mencerahkan kulit dan menghilangkan bekas jerawat. Gunakan air perasan jeruk lemon sebagai masker untuk wajah atau juga sebagai lulur pada bagian kulit lainnya yang berjerawat.

Jeruk Nipis

Selain jeruk lemon jenis jeruk lain yang bisa digunakan dalam perawatan kulit jerawat adalah jeruk nipis. Jeruk nipis memiliki khasiat yang hampir sama dengan lemon dalam merawat kulit yang berjerawat. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Ingin Cantik Alami? Yuk, Contek Perawatan Kulit Artis Hollywood Berikut Ini

Entertainment 3 Jul 2018

Ingin Cantik Alami? Yuk, Contek Perawatan Kulit Artis Hollywood Berikut Ini

Kecantikan yang dimiliki oleh para selebriti memang selalu menjadi inspirasi bagi banyak orang. Berbagai produk kecantikan pun meng-endorse para selebriti yang

Standar Kompetensi yang Harus Dimiliki Seorang Ahli Farmasi

Sharing 20 Jun 2024

Standar Kompetensi yang Harus Dimiliki Seorang Ahli Farmasi

Apa itu apoteker? meskipun istilahnya cukup populer dan sering terdengar di telinga kita, masih banyak yang belum mengetahui apa itu apoteker dan apa saja

Dapatkan Pengalaman yang Luar Biasa dengan Bersepeda di Cote d'Azur

Tips 27 Feb 2025

Dapatkan Pengalaman yang Luar Biasa dengan Bersepeda di Cote d'Azur

  Bersepeda di wilayah pesisir Prancis, seperti di Côte d'Azur, adalah pengalaman yang luar biasa karena pemandangan yang indah, cuaca yang

Apa Itu Passing Grade SNBT UI dan Mengapa Penting?

Pendidikan 18 Apr 2025

Apa Itu Passing Grade SNBT UI dan Mengapa Penting?

Passing grade SNBT UI adalah batas nilai minimum yang harus dicapai oleh calon mahasiswa untuk bisa diterima di Universitas Indonesia melalui Seleksi Nasional

Berbagai Keuntungan Menggunakan Aplikasi POS untuk Bisnis Anda

Bisnis 8 Jan 2024

Berbagai Keuntungan Menggunakan Aplikasi POS untuk Bisnis Anda

Aplikasi Point of Sale (POS) adalah solusi teknologi yang digunakan dalam industri ritel dan layanan untuk mengelola transaksi penjualan dan operasional

Cara Sederhana Merebus Jengkol agar Tidak Bau

Sharing 21 Agu 2024

Cara Sederhana Merebus Jengkol agar Tidak Bau

Jengkol bisa diolah jadi ragam sajian sedap dan lezat. Agar rasa masakan jadi makin enak, jengkol perlu direbus dulu agar tidak bau. Proses perebusan agar

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved