RajaKomen
Jangan Gunakan 4 Kosmetik Ini Saat Berjerawat, Bisa Bikin Tambah Parah Loh..

Jangan Gunakan 4 Kosmetik Ini Saat Berjerawat, Bisa Bikin Tambah Parah Loh..

Admin
25 Sep 2018
Dibaca : 1571x

Penggunaan kosmetik merupakan salah satu kegiatan wajib yang dilakukan oleh sebagian besar wanita di dunia. Kosmetik umumnya digunakan setiap hari untuk mempercantik penampilan wajah. Penggunaan kosmetik akan lebih maksimal jika mengetahui cara make up yang benar. Langkah awal yang perlu dilakukan sebelum memutuskan menggunakan kosmetik yaitu mengetahui jenis kulit terlebih dahulu agar tidak salah dalam memilih dan menggunakan kosmetik pada kulit.

Ada beragam masalah kulit yang dapat timbul saat menggunakan kosmetik pada wajah, terlebih jika kosmetik tersebut tidak cocok untuk jenis kulit yang kita miliki. Kandungan pada kosmetik pun sangat mempengaruhi kesehatan kulit wajah. Masalah yang dapat timbul akibat salah pemakaian kosmetik yang paling umum yaitu munculnya jerawat pada wajah.

Namun jika wajah sudah terlanjur berjerawat, langkah yang tepat agar kondisi jerawat tidak semakin parah yaitu menghindari penggunaan 4 kosmetik berikut ini :

1. Foundation

Foundation biasa digunakan sebagai base makeup untuk menutupi kekurangan pada wajah seperti bekas jerawat dan juga dapat menutup pori-pori pada wajah. Namun jika kulit wajah sedang berjerawat maka sebaiknya jangan gunakan foundation terlebih dahulu karena dapat membuat kondisi jerawat semakin parah.

2. Mineral Oil

Hindari penggunaan mineral oil atau makeu up yang mengandung minyak saat wajah sedang berjerawat. Pastikan make up yang digunakan bertuliskan oil free agar lebih aman digunakan pada kulit wajah yang sedang mengalami masalah jerawat.

3. Bedak Padat

Bedak padat menjadi salah satu produk kosmetik yang perlu dihindari saat kulit sedang berjerawat. Sebaiknya gunakan bedak tabur yang lebih aman untuk kulit. Hal ini karena formula pada bedak tabur lebih ringan dari pada bedak padat.

4. Kosmetik yang mengandung alkohol

Menggunakan toner secara rutin merupakan langkah tepat saat bermake up, namun saat berjerawat sebaiknya tidak menggunakan toner terlebih dahulu karena mengandung alkohol. Bisa juga menyiasatinya dengan memilih toner bertuliskan alcohol free agar jerawat tidak semakin parah.
 

Berita Terkait
Baca Juga:
Tips Perawatan Kulit Kusam Agar Tampak Lebih Bersinar

Kecantikan 12 Jul 2018

Tips Perawatan Kulit Kusam Agar Tampak Lebih Bersinar

Memiliki kulit kusam mengurangi penampilan seseorang karena akan terlihat kotor dan tidak sehat. Beberapa hal yang bisa membuat kulit menjadi kusam antara lain

Solusi Packaging Industri Otomotif Box Spare Part dari Pabrik Kardus Heavy Duty Tanpa MOQ

Tips 21 Okt 2025

Solusi Packaging Industri Otomotif Box Spare Part dari Pabrik Kardus Heavy Duty Tanpa MOQ

Dalam industri otomotif, salah satu aspek penting yang sering kali menjadi perhatian utama adalah packaging atau kemasan untuk komponen kendaraan. Mulai dari

Profil Marwan Fajar (PKB) Daerah Pemilihan Jawa Tengah III

Pendidikan 27 Jun 2025

Mengenal Marwan Fajar: Suara PKB yang Konsisten Mengawal Aspirasi Warga

Profil Marwan Fajar (PKB) Daerah Pemilihan Jawa Tengah III menjadi topik hangat di kalangan masyarakat, terutama menjelang pemilihan umum. Marwan Fajar adalah

Navigasi di Era AI Search 2026

Tips 3 Jan 2026

Navigasi di Era AI Search 2026

Evolusi atau Revolusi? Menjawab Tantangan Optimasi Website di Era AI Search 2026 Dunia digital tidak lagi sekadar "berubah"; ia sedang

Google

Pendidikan 4 Jun 2025

Tryout Online BUMN Tes Karakter: Persiapkan Diri Anda dengan Belajar dan Berlatih yang Efektif

Dalam dunia mencari pekerjaan, terutama di Badan Usaha Milik Negara (BUMN), persiapan yang matang adalah kunci untuk sukses. Salah satu cara untuk

Akhiri Ketidakpastian, Ini Cara Move On dari Hubungan yang Menggantung

Sharing 1 Okt 2024

Akhiri Ketidakpastian, Ini Cara Move On dari Hubungan yang Menggantung

Hubungan yang  menggantung  seperti berada di tengah lautan tanpa peta. Kamu tidak tahu harus berlayar ke mana, dan rasa ketidakpastian terus

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved