RajaKomen
Internet Marketing yang Ampuh dan Jitu

Internet Marketing yang Ampuh dan Jitu

Admin
2 Jan 2020
Dibaca : 1241x

Perkembangan internet yang sangat pesat memberikan keuntungan dalam berbagai bidang kehidupan. Setiap orang bergantung pada teknologi yang serba instan dan memudahkan. Salah satunya dalam kegiatan jual beli yang mengenal sistem online. Internet marketing atau pemasaran online merupakan ilmu wajib bagi seorang pemilik usaha era milenial. Bagi seorang internet marketer newbie, terdapat beberapa langkah yang harus dilakukan dalam mempelajari internet marketing.

Untuk menjadi seorang internet marketer yang handal tidaklah mudah, dibutuhkan adanya pengalaman serta suatu proses yang cukup panjang. Apabila anda mengetahui bagaimana cara mempelajari internet marketing maka anda tidak membutuhkan waktu yang lama agar dapat menjadi internet marketer yang handal. Bagi marketer pemula ada beberapa masalah yang sering dihadapi oleh marketer pemula seperti dalam menentukan produk yang akan dijual, tidak mengetahui cara riset kompetitor yang benar dan tidak ,mengetahui cara marketing yang baik. Berikut ini adalah langkah-langkah yang perlu diperhatikan dalam mempelajari internet marketing.

  • Lakukan Riset Produk

Pertama-tama, cobalah membuka Google Trends dengan mengantongi akun Gmail. Pada kotak pencarian, masukkan kata kunci produk. Contoh, anda menjual produk sneakers, maka masukkan keyword "sneakers" dan enter. Setelah selesai, akan muncil grafik dari hasil pencarian. Amati grafiknya. Jika grafik itu stabil, artinya produk anda selalu dalam pencarian di setiap bulannya. Tetapi jika grafiknya menurun, ada baiknya jika memikirkan produk lain yang lebih laris di pasaran.

  • Lakukan Riset Persaingan

Setelah produk di dapat, langkah selanjutnya adalah melakukan riset persaingan riset pasar untuk mengetahui kompetitor yang akan dihadapi. Melalui riset ini, nantinya anda bisa mendapat gambaran persaingan bisnis dengan lawan hingga setidaknya anda mampu mengimbangi atau bahkan memenangkan kompetisi. Cara paling mudah melakukan riset adalah dengan melihat produk yang akan dijual ke marketplace. Dalam penentuan harga, anda bisa gunakan sistem Leader Pricing atau menentukan harga lebih rendah dari pasar dengan minimalisir keuntungan agar konsumen berpindah produk pada yang anda jual. Jika dilakukan dengan cara yang tepat, sistem ini bisa meningkatkan omzet dan keuntungan besar.

  • Tentukan Strategi Marketing

Step terakhir adalah menentukan strategi online marketing yang akan digunakan untuk memasarkan produk. Bisa dengan Facebook marketing, yang mana sosial media ini menjadi platform jual beli terbanyak saat ini. Bisa juga dengan Youtube marketing, yang mana segala fenomena kehidupan termasuk ekonomi akan selalu banyak dikunjungi. Cara ketiga bisa dengan website marketing, yang dikatakan sebagai media paling efektif dalam menjalankan bisnis. Cara selanjutnya adalah menggunakan teknik SEO marketing sebagai salah satu cara promosi online, dengan menggunakan jasa ini website bisnis anda bisa menempati posisi teratas dari halaman mesin pencari internet. Cara terakhir namun tak kalah benefit adalah content marketing, yang membuat iklan secara terang-terangan untuk menarik daya tarik konsumen.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Analisis Data untuk Meningkatkan Efektivitas Kampanye Pemasaran Online

Tips 16 Apr 2025

Analisis Data untuk Meningkatkan Efektivitas Kampanye Pemasaran Online

Di era digital saat ini, kampanye pemasaran online telah menjadi salah satu strategi yang paling penting bagi bisnis untuk menjangkau konsumen. Dengan semakin

 Strategi Jitu Mengerjakan Contoh Soal TOEFL: Tips dan Trik Sukses

Tips Sukses 26 Apr 2025

Strategi Jitu Mengerjakan Contoh Soal TOEFL: Tips dan Trik Sukses

Ujian TOEFL (Test of English as a Foreign Language) merupakan salah satu tes bahasa Inggris yang paling banyak digunakan di seluruh dunia, terutama untuk

masoemuniversity.ac.id

Pendidikan 1 Jul 2024

Program Kelas Karyawan di Bandung: Sebuah Solusi untuk Pekerja Masa Kini

Bandung, kota yang dikenal dengan keindahan alamnya, juga merupakan tempat bagi berbagai universitas, termasuk universitas swasta yang menawarkan program kelas

Google

Tips 12 Maret 2025

Cara Mengakses Tryout Online STAN dengan Simulasi CAT BKN

Dalam mempersiapkan ujian Seleksi Masuk Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN), banyak calon peserta yang mencari cara efektif untuk belajar dan berlatih.

Pendaftaran Online SIMAK UI Sudah Bisa Diakses! Yuk, Cek Jadwal Ujian Masuk UI Kamu!

Pendidikan 14 Apr 2025

Pendaftaran Online SIMAK UI Sudah Bisa Diakses! Yuk, Cek Jadwal Ujian Masuk UI Kamu!

Pendaftaran online SIMAK UI dibuka! Bagi kamu yang ingin melanjutkan pendidikan ke Universitas Indonesia (UI), kabar baik datang dari pihak kampus. Proses

SEO Google Gratis

Bisnis 9 Mei 2025

Strategi SEO Google Gratis yang Terbukti Ampuh Meningkatkan Trafik

Dalam era digital saat ini, memiliki kehadiran online yang kuat sangat penting bagi bisnis maupun individu. Salah satu cara untuk meningkatkan visibilitas di

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
hijab
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved