rajabacklink
Kebiasaan Sederhana di Pagi Hari yang Bantu Bikin Kulit Wajah Glowing

Kebiasaan Sederhana di Pagi Hari yang Bantu Bikin Kulit Wajah Glowing

Admin
20 Des 2022
Dibaca : 641x

Memiliki kulit yang cerah, fresh, dan glowing adalah dambaan setiap perempuan. Kulit yang tampak cerah, segar, dan glowing membuat kecantikan alami kita makin terpancar. Banyak perempuan yang melakukan berbagai cara agar kulit wajah mereka tampak sehat, cerah, dan glowing mulai dari rutin menggunakan skincare sampai melakukan perawatan ke klinik-klinik kecantikan.

Namun tahukah kamu jika ada beberapa kebiasaan sederhana yang dapat kamu lakukan di pagi hari yang juga dapat bantu bikin kulit wajahmu glowing? Berikut ini adalah beberapa kebiasaan sederhana di pagi hari yang dapat bantu bikin kulit wajahmu glowing.

1. Minum Segelas Air

Saat tidur tubuh kita berpuasa. Kondisi ini rentan membuat kita dehidrasi. Untuk itu minum segelas air sangat dianjurkan setelah bangun tidur. Minum segelas air dapat membantu tubuh pulih dari dehidrasi akibat semalaman berpuasa.

Selain itu minum air putih di pagi hari juga bermanfaat untuk kecantikan kulitmu. Kondosi dehidrasi dapat membuat kulit kering dan tampak lebih kusam. Oleh karena itu minum segelas air di pagi hari sangat penting karena dapat menghidrasi kulit agar kelembapannya terjaga sehingga wajah tampak glowing dan cerah.

2. Olahraga

Selain minum air putih di pagi hari, olahraga juga bisa bantu bikin kulit wajahmu glowing. Olahraga dapat membantu melancarkan sirkulasi darahmu yang membuat suplai oksigen dan nutrisi ke kulitmu juga lancar sehingga kulit tampak lebih cerah bercahaya.

Selain itu olahraga juga dapat bantu meningkatkan produksi kolagen. Kolagen berperan untuk menjaga keelasitasan kulit. Dengan meningkatnya produksi kolagen maka kulitmu akan tetap lembap dan kecang. Jadi coba lakukan olahraga secara rutin 4-5 kali seminggu, minimal 30 menit untuk memiliki kulit yang glowing dan sehat

3. Skincare Pagi

Hal yang tidak boleh kamu lewatkan di pagi hari agar kulitmu tetap glowing adalah memakai skincare di pagi hari. Di pagi hari kamu tidak perlu menggunakan banyak produk skincare. Kamu cukup menggunakan basic skincare seperti membersihkan wajah menggunakan face wash dan melembapkan wajah menggunakan toner ataupun pelembab. Setelah mencuci muka dan melembapkan kulit wajah, jangan lupa aplikasikan tabir surya dengan spf minimal 30 untuk melindungi kulitmu dari dampak buruk sinar UV. Dengan melakukan rutinitas sederhana ini akan membantu menjaga kesehatan kulitmu dan menambahkan kilau alami pada kulit wajah.

Itu dia beberapa kebiasaan sederhana di pagi hari yang dapat kamu lakukan untuk bantu membuat kulit wajahmu glowing. Semoga penjelasan diatas dapat bermanfaat untukmu ya.

Berita Terkait
Baca Juga:
Tampilan Game Free Fire Lebih Menarik Dengan Menggunakan Aplikasi Tool Skin Anti Banned Ini

Sharing 16 Maret 2021

Tampilan Game Free Fire Lebih Menarik Dengan Menggunakan Aplikasi Tool Skin Anti Banned Ini

Game Free Fire adalah salah satu game yang bisa memberikan banyak sekali hadiah kepada para pemainnya. Pihak Garena terlalu sering memancing para pemainnya

Aspek Penting dari Eksplorasi Sastra Konferensi MELUS2023

Sharing 25 Sep 2024

Aspek Penting dari Eksplorasi Sastra Konferensi MELUS2023

Adalah Konferensi MELUS2023.org (The Society for the Study of the Multi-Ethnic Literature of the United States) biasanya bertujuan untuk membahas dan

Halo AI – AI Agent CRM Chatbot Customer Service No.1 untuk UMKM Hemat Biaya dan Naik Penjualan

Bisnis 19 Okt 2025

Halo AI – AI Agent CRM Chatbot Customer Service No.1 untuk UMKM Hemat Biaya dan Naik Penjualan

Dalam dunia bisnis digital yang semakin kompetitif, pelayanan pelanggan adalah salah satu kunci keberhasilan. Pelanggan saat ini mengharapkan jawaban cepat,

Pengalaman Mengikuti Ujian IPB: Mengatasi Rasa Gugup dan Meningkatkan Percaya Diri

Pendidikan 13 Apr 2025

Pengalaman Mengikuti Ujian IPB: Mengatasi Rasa Gugup dan Meningkatkan Percaya Diri

Mengikuti ujian IPB (Institut Pertanian Bogor) adalah momen yang sangat ditunggu oleh para calon mahasiswa. Namun, di balik antusiasme tersebut, rasa gugup

Kelebihan Sewa Apartemen Milenial Surabaya

Sharing 31 Des 2021

Kelebihan Sewa Apartemen Milenial Surabaya

Indonesia memiliki Surabaya sebagai kota terbesar kedua setelah Jakarta.  Ibu kota Provinsi Jawa Timur ini merupakan kota metropolitan, sehingga banyak

Hal yang Sering Dilakukan Pria Saat Rindu Pasangannya

Sharing 25 Nov 2022

Hal yang Sering Dilakukan Pria Saat Rindu Pasangannya

Perasaan rindu adalah perasaan yang sering dialami setiap orang. Rindu bisa kepada keluarga, anak, orang tua atau kepada pasangannya. Kerinduan akan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved