hijab
Kenali Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi Sejak Dini

Kenali Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi Sejak Dini

Admin
19 Sep 2017
Dibaca : 2777x

Kenali Ciri-Ciri Kolesterol Tinggi Sejak Dini - Kolesterol memang tersebar dibeberapa bagian tubuh tertentu pada manusia misalnya seperti di kulit otot, otak, saraf dan juga jantung. Namun kolesterol yang terlampau tinggi tidaklah bagi kesehatan. Kolesterol harus tetap dalam keadaan normal.

Kolesterol tinggi merupakan kondisi dimana tubuh memiliki terlalu banyak kolesterol dalam darah. Hal ini dapat menyebabkan berbagai macam penyakit komplikasi berbahaya dalam tubuh. Biasanya kolesterol tinggi ini tidak disadari oleh penderitanya. Mereka telat menyadari saat kadar kolesterol mereka sudah terlampau tinggi.

Penyakit yang bisa timbul akibat kolesterol tinggi antara lain stroke, penggumpalan darah dan serangan jatung. Jumlah kolesterol normal yang aman yaitu dibawah 200 mg/dL. Berikut ini beberapa ciri-ciri yang bisa dideteksi saat seseorang terkena kolesterol tinggi :

  1. Sering mual dan muntah. Mual dan muntah yang terjadi akibat gangguan saluran pencernaan. Penyakit kolesterol tinggi menyebabkan terjadinya gangguan saluran pencernaan sehingga berdampak sering mual dan muntah.
  2. Kesemutan. Sering kesemutan juga bisa menandakan jika orang tersebut terkena kolesterol tinggi. Segeralah lakukan pemeriksaan jika sering kesemutan.
  3. Nyeri leher dan punggung. Kondisi ini timbul akibat tekanan darah tinggi yang muncul secara bersamaan sehingga leher dan punggung merasa nyeri.
  4. Sakit pada kaki dan tangan. Bukan hanya nyeri punggung dan leher namun kaki dan tangan pun akan merasa sakit jika mengalami kolesterol tinggi.
  5. Tubuh mudah lelah. Kekurangan pasokan aliran darah dan oksigen dapat menimbulkan tubuh menjadi lemah dan mudah lelah.
  6. Sakit kepala. Biasanya orang yang sering sakit kepala menderita hipertensi karena kondisi tekanan darahnya sudah sangat tinggi.
  7. Sulit bernafas.�Bukan hanya orang penderita asma saja yang sering sulit bernafas namun penderita kolesterol tinggi pun bisa mengalaminya.
  8. Nyeri dada. Jika sering mengalami kondisi seperti ini segeralah lakukan pemeriksaan lebih lanjut sebelum terlambat.
Berita Terkait
Baca Juga:
Cara Makan Pizza Orang Italia, Boleh Pakai Tangan

Sharing 15 Jul 2024

Cara Makan Pizza Orang Italia, Boleh Pakai Tangan

Buat sebagian orang Indonesia, menyantap  makanan apa pun gak begitu memerlukan aturan khusus. Namun, di berbagai belahan dunia, seperti Italia, makanan

Resep Membuat Kimchi Enak dan Gurih Cocok untuk Pecinta Kuliner

Sharing 20 Jul 2024

Resep Membuat Kimchi Enak dan Gurih Cocok untuk Pecinta Kuliner

Kimchi merupakan salah satu makanan khas dari Korea yang telah menjadi favorit di kalangan para pecinta kuliner. Kimchi sendiri bisa disantap sebagai pelengkap

Navigasi di Era AI Search 2026

Tips 3 Jan 2026

Navigasi di Era AI Search 2026

Evolusi atau Revolusi? Menjawab Tantangan Optimasi Website di Era AI Search 2026 Dunia digital tidak lagi sekadar "berubah"; ia sedang

Salah Pilih Ukuran Bra, ada Dampak Negatifnya lho

Kesehatan 18 Agu 2017

Salah Pilih Ukuran Bra, ada Dampak Negatifnya lho

Salah Pilih Ukuran Bra, ada Dampak Negatifnya lho - Setiap wanita memiliki ukuran bra yang berbeda. Namun ternyata di antara 4 dari 5 wanita memakai bra yang

Peran Generasi Muda dalam Kampanye Lingkungan Hidup

Tips 15 Apr 2025

Peran Generasi Muda dalam Kampanye Lingkungan Hidup

Di era modern ini, isu lingkungan hidup semakin mendominasi perbincangan global. Dari perubahan iklim yang mengancam kehidupan hingga polusi yang mencemari

teknik_industri_s1_image

Pendidikan 30 Des 2025

Kenapa peluang kerja jurusan teknik industri sangat diminati mahasiswa universitas di bandung kelas karyawan?

Masoem University kini menghadirkan program sarjana teknik industri di Bandung guna menjawab tingginya kebutuhan tenaga ahli yang mampu mengoptimalkan sistem

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
hijab
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved