rajatv
Nanas untuk Menurunkan Kolesterol dan Darah Tinggi

Nanas untuk Menurunkan Kolesterol dan Darah Tinggi

Admin
6 Agu 2024
Dibaca : 364x

Buah nanas memiliki kandungan gizi yang tinggi, terutama vitamin, mineral dan antioksidan. Kandungan serat buah nanas juga tinggi sehingga cocok sekali memperlancar pencernaan dan bahkan efektif menurunkan koletserol dan darah tinggi. Mengonsumsi nanas juga dapat meningkatkan imunitas tubuh sehingga tidak gampang sakit. Tapi jika ingin menurunkan kolesterol dan darah tinggi yang enak, coba merebus nanas sehingg bisa dijadikan minuman herbal atau teh hangat, diminum setelah makan.

Cara Menurunkan Kolesterol dengan Nanas

Bahan :

  • 1/2 buah nanas kupas
  • 3 cm kayu manis
  • 400 ml air

Cara membuat :

1.Potong-potong buah nanas.
2.Didihkan air, masukkan buah nanas dan kayu manis.
3.Rebus selama 1-2 menit hingga aromanya keluar, matikan api.
4.Selagi masih hangat, ambil blender tangan lalu haluskan secukupnya.
5.Saring ke dalam gelas, ambil sari rebusan nanasnya saja.

Nikmati hangat. Boleh juga disimpah dahulu di kulkas dan nikmati dingin.

Berita Terkait
Baca Juga:
materi tryout

Pendidikan 28 Apr 2025

Mau Paham Cepat Soal BUMN? Ini Solusinya!

Untuk kamu yang sedang mempersiapkan diri menghadapi tes BUMN, memahami soal-soal yang akan diujikan sangat penting. Selain memahami konsep dasar, trik cepat

Alat Bantu Penjualan Berbasis AI: Masa Depan Penjualan yang Cerdas

Tips 27 Apr 2025

Alat Bantu Penjualan Berbasis AI: Masa Depan Penjualan yang Cerdas

Dalam era digital yang serba cepat ini, perusahaan selalu mencari cara untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas strategi penjualan mereka. Salah satu cara

Tips Branding Usaha Kuliner agar Cepat Dikenal

Tips 9 Apr 2025

Tips Branding Usaha Kuliner agar Cepat Dikenal

Dalam dunia bisnis kuliner yang semakin kompetitif, branding usaha menjadi salah satu aspek yang sangat penting untuk memastikan bahwa usaha Anda cepat dikenal

Cara agar Tidak Menjadi Perempuan yang Gampang Galau

Sharing 7 Des 2022

Cara agar Tidak Menjadi Perempuan yang Gampang Galau

Wajar jika sesekali kita merasa galau. Mulai dari galau soal pendidikan, pekerjaan, pernikahan, hingga berbagai aspek kehidupan yang sedang kita jalani. Namun,

Sikap agar Bisa Berhenti Mengharapkan Pria yang Tak Bisa Dimiliki

Tips 1 Jan 2024

Sikap agar Bisa Berhenti Mengharapkan Pria yang Tak Bisa Dimiliki

Dalam kehidupan  cinta  dan hubungan, seringkali kita menemui tantangan untuk mengelola harapan dan ekspektasi terhadap orang yang kita cintai. Salah

Produk Skincare Terbaik untuk Kulit Tropis: Rekomendasi yang Cocok di Cuaca Panas & Lembap

Kecantikan 25 Apr 2025

Produk Skincare Terbaik untuk Kulit Tropis: Rekomendasi yang Cocok di Cuaca Panas & Lembap

Kulit tropis menghadapi tantangan unik akibat cuaca panas dan lembap yang sering kali membuatnya rentan terhadap masalah seperti jerawat, minyak berlebih, dan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
hijab
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved