rajatv
Ampuh Obat Herbal atau Obat Kimia?

Ampuh Obat Herbal atau Obat Kimia?

Admin
7 Agu 2017
Dibaca : 1082x

Ampuh Obat Herbal atau Obat Kimia? - Saat ini terdapat dua jenis obat, yaitu obat kimia dan obat herbal atau obat tradisional. Nah....mungkin banyak yang merasa bingung untuk memilih mana di antara kedua jenis obat ini. Pada dasarnya penggunaan obat tidak ada yang lebih baik antara obat herbal atau tradisional dan obat kimia karena semua itu tergantung pada situasi yang dihadapi. Contohnya yaitu pada suatu keadaan yang sangat darurat seperti mengalami perdarahan tentu saja obat kimia yang lebih baik karena reaksinya yang lebih cepat bila dibandingkan dengan obat herbal yaitu dalam hal untuk meredam rasa sakit dan mengatasi gejala.

Baik obat kimia maupun obat herbal mempunyai tujuan yang sama yaitu mengobati. Ada baiknya mengetahui sifat dari obat kimia dan obat herbal, yaitu :

Obat Kimia

  • Obat kimia bersifat sympthomatis atau untuk mengurangi rasa sakit dan lebih diarahkan pada gejala-gejalanya saja.
  • Paliatif, yang berarti penyembuhannya bersifat spekulatif, pengobatan berdasarkan pada gejala yang ada. Jadi bila tepat pada penyakitnya maka akan sembuh namun bila tidak endapan obatnya akan menjadi racun yang berbahaya.
  • Diutamakan pada penyakit yang sifatnya akut atau segera membutuhkan pertolongan segera seperti diare, patah tulang, infeksi akut dan lain-lain.
  • Kurang efektif dalam mengobati penyakit kronis.
  • Iritasi lambung dan kerusakan ginjal serta mengakibatkan lemak darah merupakan efek samping lainnya.
  • Bereaksi cepat namun mempunyai efek samping yang dapat melemahkan organ tubuh lain terutama bila dipakai secara terus menerus dan dalam jangka waktu yang lama.

Obat Herbal

  • Lebih diarahkan kepada sumber penyakit dan perbaikan organ-organ tubuh yang rusak.
  • Bersifat efektif dalam mengatasi penyakit yang kronis dibandingkan dengan obat kimia.
  • Reaksi dapat bersifat cepat dan lambat akan tetapi obat herbal memiliki kemampuan untuk memperbaiki dan membangun organ-organ yang rusak.
  • Lebih diarahkan kepada pencegahan penyakit, pemulihan dari penyakit yang menahun serta jenis penyakit yang membutuhkan pengobatan yang lama.
  • Tidak memiliki efak samping bila diramu oleh yang ahli dan berpengalaman.

Dari uraian di atas dapat disimpulkan bahwa obat kimia lebih diarahkan untuk mengobati gejala penyakitnya namun tidak menyembuhkan sumbernya, hanya memperbaiki bebrapa sistem tubuh. Berbeda dengan obat herbal yang tidak hanya menyembuhkan gejalanya namun juga menyembuhkan sumbernya dengan cara memperbaiki secara kesuluruhan sistem tubuh yakni dengan cara memperbaiki sel-sel, jaringan dan organ-organ tubuh yang rusak dan juga meningkatkan sistem kekebalan tubuh dalam rangka memerangi penyakit.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
5 Antonim Dialog yang Mungkin Anda Tidak Ketahui

Pendidikan 19 Maret 2025

5 Antonim Dialog yang Mungkin Anda Tidak Ketahui

Dalam pembelajaran bahasa, antonim adalah salah satu aspek penting yang membantu kita memahami makna kata lebih dalam. Khususnya dalam konteks dialog,

Ingin Terhindar dari Pikun dan Penyakit Otak Lainnya, Cukupi Asupan dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Sharing 26 Jul 2018

Ingin Terhindar dari Pikun dan Penyakit Otak Lainnya, Cukupi Asupan dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Otak adalah salah satu bagian tubuh terpenting. Tidak diragukan lagi, karena otak sebagai pusat pengendali dari tubuh, seperti motherboard dan software yang

Gubernur Terbodoh

Nasional 14 Des 2023

Kandidat Gubernur Terbodoh, Cek Fakta Menarik Remaja 14 Tahun Mencalonkan Sebagai Gubernur AS

Amerika Serikat memang terkenal negara yang bebas. Itulah mengapa banyak keunikan yang tercipta dari tempat, hingga pencalonan gubernur

https://masoemuniversity.ac.id/

Pendidikan 27 Okt 2024

Cari Kelas Karyawan di Bandung? Ma'soem University Solusinya

Jika Anda sedang mencari kelas karyawan di Bandung yang dapat membantu mengembangkan karier sambil tetap bekerja, Ma'soem University adalah solusinya.

Manfaat Content Marketing Mendongkrak Bisnis Kecil

18 Jul 2024

Manfaat Content Marketing Mendongkrak Bisnis Kecil

Content marketing merupakan strategi pemasaran yang semakin populer dewasa ini, terutama di kalangan bisnis kecil. Dengan menggunakan konten yang berkualitas,

Alasan Makanan yang Dipanggang Lebih Sehat

Sharing 12 Okt 2024

Alasan Makanan yang Dipanggang Lebih Sehat

Teknik memasak makanan degan menggoreng biasanya membutuhkan minyak panas dalam wajan. Dengan konduktivitas yang panas dan suhu yang tinggi membuat makanan

RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2025 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2025
All rights reserved