
Kuliah merupakan jenjang pendidikan setelah SMA dengan beragam jurusan yang dapat dipilih sesuai dengan bakat, minat dan ilmu yang ingin diperdalam. Kuliah juga dianggap sebagai salah satu langkah untuk menuju kesuksesan karena saat ini banyak pekerjaan yang mewajibkan calon pegawainya memiliki pendidikan minimal D3.
Biaya kuliah yang semakin mahal seharusnya dapat dimaksimalkan oleh para mahasiswa untuk mendapatkan ilmu seluas-luasnya dan juga harus berpikir mengenai prospek jurusan kuliah yang bagus untuk masa depan. Tidak semua jurusan kuliah memiliki prospek yang baik di dunia kerja. Pada umumnya, jurusan kuliah yang dianggap memiliki prospek karier paling baik yaitu akutansi, komputer dan jurusan teknik.
Berikut ini daftar jurusan kuliah yang memiliki prospek kerja tinggi :

1. Manajemen Bisnis
Jurusan ini memiliki prospek karier dibeberapa bidang seperti sumber daya manusia (human resources), konsultasi dan penelitian. Jurusan manjemen bisnis bersifat fleksibel karena setiap bidang memerlukan pengelolaan bisnis yang baik.
2. Keuangan
Pekerjaan analisis finansial akan tumbuh sekitar 11% dan juga penasihat keuangan personal akan tumbuh sekitar 15%.
3. Matematika
Cukup banyak pekerjaan yang membutuhkan keahlian dibidang matematika seperti ilmuwan data, statistik dan aktuaris.
4. Akutansi
Jurusan akutansi memang memiliki banyak saingan namun merupakan sektor yang stabil jika ingin mencari pekerjaan. Menurut survey yang dilakukan, lebih dari 90% jurusan akutansi mendapat pekerjaan dan menurut perkiraan, pekerjaa ini akan tumbuh sekitar 10% dalam 8 tahun ke depan.
5. Pemasaran
Jurusan ini terbilang fleksibel karena semua jenis bisnis pasti memerlukan kemampuan pemasaran yang andal baik dalam bidang perbankan, makanan, perfilman, industri, penerbitan dan lain sebagainya. Pekerjaan lulusan pemasaran mencapai 95%.
6. Sistem Informasi
Di era teknologi dan startup ini, kecepatan dan efisiensi informasi sangat penting. Banyak sekali perusahaan yang semakin tertarik dengan teknologi untuk mengoptimalkan bisnis mereka melalu beragam solusi teknologi. Salah satu teknik yang menjadi unggulan saat menggunakan teknologi untuk menyebarkan informasi yaitu dengan menggunakan backlink. Sudah ada jasa beli dan jual backlink yang sangat terpercaya yang mampu memaksimalkan informasi yang disebar.
Pendidikan 30 Apr 2025
Penilaian Terukur, Hasil Terpercaya! Manfaatkan Tryout BUMN Gratis dan Akurat di Tryout.id
Dalam persaingan dunia kerja yang semakin ketat, mempersiapkan diri dengan baik sangatlah penting, terutama jika Anda berencana untuk melamar pekerjaan di
Sharing 20 Mei 2020
7 Destinasi Wisata Bekas Tambang yang Instagramable
Beberapa waktu terakhir, banyak muncul destinasi wisata bekas tambang yang menarik perhatian masyarakat. Alasan banyak orang mengunjungi tempat-tempat wisata
Tips 17 Des 2025
Transformasi SEO 2026: Strategi Link Building Menghadapi Algoritma Google 2026
Memasuki era digital 2026, optimasi mesin pencari mengalami perubahan fundamental. SEO tidak lagi sekadar permainan teknis untuk mengejar peringkat, tetapi
Bisnis 10 Apr 2025
Cara Cepat Bikin Video TikTok Meledak lewat Komentar Berkualitas
Dalam dunia media sosial yang semakin kompetitif, TikTok menjadi salah satu platform terpopuler untuk berbagi video kreatif. Namun, tidak semua video
Pendidikan 23 Maret 2025
Writing Tes Online IELTS: Contoh Jawaban dan Kesalahan yang Harus Dihindari
Tes Online IELTS adalah salah satu cara terbaik untuk menilai kemampuan bahasa Inggris Anda, terutama dalam aspek menulis. Dalam bagian writing, Anda akan
Pendidikan 21 Maret 2025
Lulusan Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember (FTI ITS) memiliki banyak peluang kerja yang menarik di berbagai sektor. Program studi