hijab
Daftar Jurusan Kuliah yang Memiliki Prospek Kerja Tinggi

Daftar Jurusan Kuliah yang Memiliki Prospek Kerja Tinggi

Admin
27 Agu 2018
Dibaca : 1298x

Kuliah merupakan jenjang pendidikan setelah SMA dengan beragam jurusan yang dapat dipilih sesuai dengan bakat, minat dan ilmu yang ingin diperdalam. Kuliah juga dianggap sebagai salah satu langkah untuk menuju kesuksesan karena saat ini banyak pekerjaan yang mewajibkan calon pegawainya memiliki pendidikan minimal D3.

Biaya kuliah yang semakin mahal seharusnya dapat dimaksimalkan oleh para mahasiswa untuk mendapatkan ilmu seluas-luasnya dan juga harus berpikir mengenai prospek jurusan kuliah yang bagus untuk masa depan. Tidak semua jurusan kuliah memiliki prospek yang baik di dunia kerja. Pada umumnya, jurusan kuliah yang dianggap memiliki prospek karier paling baik yaitu akutansi, komputer dan jurusan teknik.

Berikut ini daftar jurusan kuliah yang memiliki prospek kerja tinggi :

1.   Manajemen Bisnis

Jurusan ini memiliki prospek karier dibeberapa bidang seperti sumber daya manusia (human resources), konsultasi dan penelitian. Jurusan manjemen bisnis bersifat fleksibel karena setiap bidang memerlukan pengelolaan bisnis yang baik.

2. Keuangan

Pekerjaan analisis finansial akan tumbuh sekitar 11% dan juga penasihat keuangan personal akan tumbuh sekitar 15%.

3. Matematika

Cukup banyak pekerjaan yang membutuhkan keahlian dibidang matematika seperti ilmuwan data, statistik dan aktuaris.

4. Akutansi

Jurusan akutansi memang memiliki banyak saingan namun merupakan sektor yang stabil jika ingin mencari pekerjaan. Menurut survey yang dilakukan, lebih dari 90% jurusan akutansi mendapat pekerjaan dan menurut perkiraan, pekerjaa ini akan tumbuh sekitar 10% dalam 8 tahun ke depan.

5. Pemasaran

Jurusan ini terbilang fleksibel karena semua jenis bisnis pasti memerlukan kemampuan pemasaran yang andal baik dalam bidang perbankan, makanan, perfilman, industri, penerbitan dan lain sebagainya. Pekerjaan lulusan pemasaran mencapai 95%.

6. Sistem Informasi

Di era teknologi dan startup ini, kecepatan dan efisiensi informasi sangat penting. Banyak sekali perusahaan yang semakin tertarik dengan teknologi untuk mengoptimalkan bisnis mereka melalu beragam solusi teknologi. Salah satu teknik yang menjadi unggulan saat menggunakan teknologi untuk menyebarkan informasi yaitu dengan menggunakan backlink. Sudah ada jasa beli dan jual backlink yang sangat terpercaya yang mampu memaksimalkan informasi yang disebar.

Berita Terkait
Baca Juga:
BUMN

Pendidikan 30 Apr 2025

Rahasia Lolos BUMN! Manfaatkan Tryout Gratis dan Lengkap di Tryout.id dan Pelajari Tipsnya

Mendapatkan kesempatan untuk bekerja di Badan Usaha Milik Negara (BUMN) adalah impian banyak orang. Namun, proses seleksinya yang ketat seringkali membuat para

Google

Tips Sukses 6 Mei 2025

Tips Sukses Kerjakan Soal Tryout POLRI Tes Akademik Tanpa Gagal

Menghadapi Tryout POLRI Tes Akademik merupakan tantangan bagi banyak calon anggota polisi. Berbagai perangkat belajar dan strategi diperlukan untuk meraih

Mengenal Produk Teknologi Inovatif yang Mengubah Kehidupan Modern

Sharing 11 Maret 2025

Mengenal Produk Teknologi Inovatif yang Mengubah Kehidupan Modern

Sarlstarlight adalah situs resmi dari SARL Star Light, sebuah perusahaan yang menawarkan solusi teknologi inovatif untuk kehidupan modern. Perusahaan ini

Google

Tips 12 Apr 2025

Update Daya Tampung IPB 2026 Dan Persaingan Tiap Prodi

Institut Pertanian Bogor (IPB) merupakan salah satu perguruan tinggi terkemuka di Indonesia, yang dikenal dengan berbagai program studi unggulannya di bidang

Cara Mengatasi Diare dan Demam Anak untuk Perawatan di Rumah oleh Orang Tua

Ibu Dan Anak 30 Agu 2022

Cara Mengatasi Diare dan Demam Anak untuk Perawatan di Rumah oleh Orang Tua

Anak-anak cenderung lebih sering terkena diare. Ahli gastroenterologi Lauren Lazar menjelaskan diare terjadi ketika usus besar yang seharusnya menyerap

Perbedaan Tryout Online SNBT Berbayar vs Gratis: Mana Lebih Efektif?

Pendidikan 14 Apr 2025

Perbedaan Tryout Online SNBT Berbayar vs Gratis: Mana Lebih Efektif?

Dalam era digital yang semakin maju, persiapan untuk ujian seleksi nasional berbasis teks (SNBT) kini tidak lagi menyulitkan. Salah satu langkah efektif adalah

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
rajatv
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved