RajaKomen
Konsumsi Makanan Ini untuk Melancarkan BAB Secara Alami

Konsumsi Makanan Ini untuk Melancarkan BAB Secara Alami

Admin
15 Sep 2017
Dibaca : 1543x

Konsumsi Makanan Ini untuk Melancarkan BAB Secara Alami -�Sulit buang air besar atau BAB tentunya akan mengganggu aktivitas. Untuk mengatasi masalah ini, usahakan menggunakan cara alami untuk melancarkan BAB sebelum menggunakan obat.

Susah BAB biasanya ditandai dengan aktivitas BAB kurang dari tiga kali dalam satu minggu diserta dengan tekstur tinja yang lebih kecil dari biasanya, kering dan juga keras sehingga akan menimbulkan rasa sakit.

Cara melancarkan BAB secara alami yang tepat yaitu dengan mencukupi kebutuhan asupan serat dari makanan yang dikonsumsi sehingga proses BAB akan menjadi lebih mudah dan tidak sakit. Diperlukan sekitar 25-30 gram serat per hari untuk memenuhi asupan serat.

Beberapa makanan kaya akan serat yang mampu membantu melancarkan BAB secara alami yaitu :

Sayur-sayuran. Sayuran yang paling tepat untuk melancarkan BAB yaitu brokoli karena dalam 1/2 cangkir brokoli terdapat 2,8 gram serat dan vitamin C.

Buah-buahan. Rasberi merupakan buah yang baik untuk melancarkan BAB karena mengandung sekitar 8 gram serat dalam setiap dua ratus gram yang mampu membantu melancarkan BAB. Selain itu apel dan pir juga bisa membantu melancarkan BAB.

Kacang-kacangan. Kandungan serat pada kacang lebih banyak dari pada makanan lain. Satu cangkir kacang mengandung 10 gram serat yang terdiri dari serat larut dan serat tidak larut yang mampu mendukung garakan usus menjadi lebih lancar.

Biji-bijian utuh. Sereal dan roti yang terbuat dari biji-bijian utuh serta beras merah mampu memperlancar proses BAB karena makanan tersebut tinggi serat dan karbohidrat kompleks sekaligus rendah lemak.

Berita Terkait
Baca Juga:
Cara Memulai Bisnis Herbal Secara Online

Tips 20 Jul 2024

Cara Memulai Bisnis Herbal Secara Online

Bisnis herbal semakin diminati di era digital ini, karena masyarakat semakin sadar akan pentingnya gaya hidup sehat dan konsumsi produk alami. Salah satu cara

Materi Ujian IPB: Apa Saja yang Wajib Kamu Pelajari?

Pendidikan 21 Apr 2025

Materi Ujian IPB: Apa Saja yang Wajib Kamu Pelajari?

Ujian Masuk Perguruan Tinggi (UMPTN) merupakan salah satu langkah krusial bagi para calon mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan ke tingkat yang lebih

Al Quran Digital

Religi 2 Jan 2026

Al-Qur’an Sudah Digital, Ibadah Jadi Ringan atau Justru Kita Makin Lalai?

Perkembangan teknologi membuat Al-Qur’an kini hadir dalam bentuk digital yang bisa diakses kapan saja dan di mana saja melalui ponsel. Al quran digital

Panduan Belajar Mandiri dengan Tryout CPNS Mudah dan Akurat

Pendidikan 14 Mei 2025

Panduan Belajar Mandiri dengan Tryout CPNS Mudah dan Akurat

Mempersiapkan diri untuk mengikuti ujian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) adalah langkah penting bagi siapa saja yang bercita-cita untuk berkarier di jajaran

Tanda Hidupmu Mengalami Kemajuan meski Sempat Hancur Berantakan

Sharing 28 Feb 2024

Tanda Hidupmu Mengalami Kemajuan meski Sempat Hancur Berantakan

Hidup  tak selalu berjalan sesuai rencana. Ada kalanya kita merencanakan segalanya dengan cermat, hanya untuk menemukan bahwa jalur yang telah kita susun

Pentingnya Transparansi dalam Menghadapi Berita Negatif di Media Sosial

Tips 29 Maret 2025

Pentingnya Transparansi dalam Menghadapi Berita Negatif di Media Sosial

Di era digital saat ini, media sosial telah menjadi salah satu saluran informasi paling cepat dan efektif. Namun, dengan kemudahan akses informasi, muncul juga

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
rajatv
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved