RajaKomen
Penyebab dan Cara Mengatasi Lingkar Hitam Pada Mata

Penyebab dan Cara Mengatasi Lingkar Hitam Pada Mata

Admin
24 Agu 2018
Dibaca : 1504x

Lingkar hitam atau yang dikenal juga dengan mata panda akan sangat mengganggu penampilan. Saat lingkar hitam muncul, wajah akan terlihat seperti kelelahan. Lingkar hitam ini sulit untuk ditutupi walaupun menggunakan concealer mata yang sering dilakukan wanita. Sebelum lingkar hitam muncul, lebih baik segera cari tahu terlebih dahulu penyebabnya agar bisa mencegahnya.

Umumnya, lingkar hitam ini muncul akibat kurang tidur pada malam hari dan kelelahan. Biasanya lingkar hitam akan muncul pada area kelopak mata atau dibagian bawah mata yang bisa juga berkembang menjadi munculnya tanda-tanda penuaan. Berikut ini beberapa penyebab lingkar hitam muncul pada area mata :

  • Kelelahan
  • Alergi
  • Faktor keturunan
  • Gangguan pada kulit
  • Menggosok dan menggaruk mata
  • Paparan sinar matahari yang menyebabkan melanin berlebih sehingga memberi warna pada kulit.
  • Tanda penuaan. Kulit menipis serta kolagen berkurang yang menyebabkan pembuluh darah berubah warna menjadi biru kemerahan dibawah mata akan terlihat sangat jelas.

Cara mengatasi lingkar hitam di area mata :

  • Kompres mata menggunakan kantung teh. Gunakanlah kantung teh basah yang dapat mengurangi lingkar hitam di area mata.
  • Gunakan cream. Cream mengandung beberapa bahan aktif yang mampu mengurangi dan menyamarkan lingkar hitam.
  • Kompres dengan air dingin. Bisa menggunakan sendok dingin atau kantong kecil kacang polong yang beku kemudian dibungkus kain lembut kemudian letakan pada kelopak mata selama beberapa menit agar pembuluh darah menyempit.
  • Istirahat cukup agar terbebas dari lingkar hitam di area mata.
  • Gunakanlah bantal yang lebih tinggi daat tidur untuk mencegah pembengkakan.
Berita Terkait
Baca Juga:
Belajar Online Matematika: Mengatasi Kesulitan dalam Memahami Rumus

Pendidikan 9 Maret 2025

Belajar Online Matematika: Mengatasi Kesulitan dalam Memahami Rumus

Belajar Matematika Online semakin populer di kalangan siswa yang ingin memperdalam pemahaman mereka tentang konsep-konsep dasar dan rumus yang seringkali

Cara Ampuh Mendongkrak Penjualan TikTok Shop

Bisnis 22 Feb 2025

Cara Ampuh Mendongkrak Penjualan TikTok Shop

TikTok telah menjadi salah satu platform media sosial paling populer di dunia, terutama di kalangan generasi muda. Dengan lebih dari 1 miliar pengguna aktif,

Meningkatkan View Dan Engagement Dengan Aman Menggunakan Jasa View

Bisnis 10 Apr 2025

Naik View Tanpa Bot! Ini Keunggulan Jasa View Real dan Aman

Dalam dunia digital saat ini, memiliki jumlah view yang tinggi di platform media sosial atau video sangat penting untuk meningkatkan visibilitas dan

9:16 Berapa Pixel untuk Layar HP, Tablet, dan Monitor?

Tips 25 Maret 2025

9:16 Berapa Pixel untuk Layar HP, Tablet, dan Monitor?

Format 9:16 pixel semakin populer seiring dengan perkembangan teknologi dan media sosial, terutama untuk konten video. Banyak platform, termasuk YouTube,

Daya Tahan Tubuh Mulai Lemah, Segara Buat Ramuan Obat Herbal Berikut Ini

Kesehatan 25 Jun 2018

Daya Tahan Tubuh Mulai Lemah, Segara Buat Ramuan Obat Herbal Berikut Ini

Pola hidup kebanyakan pekerja jaman sekarang bisa dibilang kurang baik. Terutama mereka yang suka bekerja hingga larut malam dan lantas tidak mengawasi

Apakah Berinvestasi Emas Merupakan Pilihan yang Tepat untuk Sekarang Ini?

Tips 21 Jul 2020

Apakah Berinvestasi Emas Merupakan Pilihan yang Tepat untuk Sekarang Ini?

Meski sering mengalami perubahan harga secara signifikan, emas masih tetap menjadi pilihan investasi yang dilakukan oleh masyarakat. Lalu, apakah investasi

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026 - All rights reserved
Copyright © JalinKebersamaan.com 2026
All rights reserved